Tag: bali

Air Terjun Sekumpul

Air Terjun Sekumpul Air Terjun Sekumpu Bali

Air Terjun Sekumpul atau Air Terjun Gerombong yang terletak di Desa Sekumpul, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, Bali. Merupakan sekumpulan 7 air terjun yang letaknya terpisah dan berjauhan dan memiliki ketinggian 100 meter. Dari total 7 air terjun yang ada hanya ada 2 air terjun yang bisa dikunjungi. Uniknya dua air terjun yang letaknya berdampingan tersebut […]

Pasar Seni di Bali – Part 2

Pasar Seni di Bali – Part 2 Ubud Art Market

Pasar Seni di Bali tidak ada bosannya untuk di bahas. Setelah kemarin kita membahas Pasar yang terkenal di Bali yaitu Pasar Sukowati. Selanjutnya kita akan membahas beberapa pasar yang bisa kita kunjungi selama di bali. Dimana saja letak pasar tersebut? Kita akan mulai dari: Pasar Kumbasari adalah Pasar Seni yang kedua di Bali yang akan […]

Pasar Seni di Bali – Part 1

Pasar Seni di Bali – Part 1 Ubud Art Market

Pasar Seni di Bali Pasar merupakan salah satu tempat dimana kita bisa berbelanja untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Beberapa daerah juga menyediakan Pasar sebagai lokasi untuk berbelanja oleh-oleh khas suatu daerah. Beberapa pasar tradisional akan mempunyai ciri khas  masing-masing sehingga dapat menarik wisatawan untuk datang membeli oleh-oleh di pasar tersebut. Bali sendiri merupakan salah satu tujuan […]

Danau Bali Part 1

Danau Bali Part 1 Danau Batur

Siapa yang tidak kenal dengan keindahan wisata alam di Bali. Dengan keindahan pantainya yang luar biasa dan terkenal sampai ke penjuru dunia. Bali juga mempunyai kesenian yang akan membuat banyak wisatawan untuk berkunjung ke pulau ini. Dan ingin selalu mengetahui apakah bali memiliki pesona yang lain. Ternyata di Bali tidak hanya terkenal dengan kesenian dan […]

Pantai Pandawa

Pantai Pandawa Pantai Pandawa

Pantai Pandawa adalah salah satu kawasan wisata di area kuta selatan, tepatnya di Desa Kutuh, Kabupaten Badung. Di kalangan wisatawan mancanegara khususnya Australia pantai ini dikenal dengan “Secret Beach” sedangkan masyarakat local lebih mengenal dengan nama Pantai Kutuh. Pantai ini disebut dengan secret beach karena letaknya di balik perbukitan. Disekitar pantai ini terdapat 2 tebing […]